.st0{fill:#FFFFFF;}

4 HAL SEBENARNYA YANG DIINGINKAN PELANGGAN 

 April 13, 2016

By  Coach Tom

Angkat tangan yuk yang setuju kalau pelanggan itu jantung bisnis Anda! Tahukan pasti jantung itu bersangkutan dengan nyawa. So, pelanggan itu nyawa bagi bisnis. sudah seharusnya bisnis Anda memberikan kepuasan bagi pelanggan. Pelayanan prima yang Anda berikan! Anda harus tahu yang diinginkan Pelanggan apa lagi dalam pelayanan. Anda merasa kesusahan? Memang butuh waktu yang sedikit panjang buat Anda memahami karakteristik pelanggan.

“Memahami saya”

Setiap orang pasti ingin dipahami tentu termasuk Anda dan saya. Konsumen pastinya juga ingin sebuah bisnis mengetahui kebutuhannya. Anda memang bisa mendapat informasi dari survei. Namun, konsumen akan lebih senang kalau hasil survei bukan hanya sekedar survei. Konsumen butuh bukti dari survei yang dilakukan bisnis Anda. Apakah Anda ingin konsumen menjadi pelanggan setia? Berarti Anda perlu menjadi seperti konsumen. Dengan bersikap seperti konsumen Anda akan tahu kebutuhan dan keinginan mereka.

“Melindungi saya”

Saat menawarkan produk pastinya Anda akan membicarakan keunggulannya. Ada yang perlu Anda perhatikan yaitu cara perlindungan bagi konsumen. Saya berikan contoh, saat konsumen mengunjungi rumah sakit pasti mereka menginginkan rumah sakit yang bersih. Bukan Cuma itu saja, fasilitas yang akan mereka gunakan pasti ingin yang nyaman. Apalagi si konsumen bisa dengan mudah menemukan produk bisnis yang dibutuhkan.

“Sertakan saya”

Apa perusahaan yang Anda bangun banyak melakukan aktivitas? Nah, ini waktunya Anda untuk mengajak pelanggan untuk ikut serta.  Jika Anda melakukan hal itu pastinya sang pelanggan akan merasa dipentingkan. Apalagi kalau Anda membuat komunitas atau forum antar pelanggan dalam area bisnis Anda. Kegiatan seperti itu akan membuat Anda bisa lebih mendekatkan diri langsung ke pelanggan. Saya yakin pasti yang diinginkan Pelanggan lebih memilih produk bisnis Anda dibanding yang lain. Peran pelanggan pastinya sangat penting untuk kehidupan bisnis Anda.

“Berikan saya kejutan”

Ada lagi nih yang diinginkan Pelanggan. Apalagi kalau barang tanpa bayar atau sering disebut hadiah. Biasanya hadiah selalu dikemas dan diberikan ke pelanggan melalui kegiatan atau acara yang bertema kejutan. Siapa sih yang bisa menolak kejutan? Pastinya kejutan yang diberikan menyenangkan hati. Pelanggan akan selalu senang dengan hadirnya kejutan apalagi kalau ada setiap hari. Itu sih rejeki nomplok ! Siapa tahu lagi beruntung kantong aman. Kejutan yang ditunggu – tunggu pelanggan itu seperti promosi, gratis, bonus, diskon, dan banyak lagi. Biasanya juga pelanggan ingin membeli tapi malas keluar rumah. Kalau seperti itu pasti pelanggan ingin menyicipi berbelanja online dari toko bisnis online milik Anda. Anda juga perlu siasat untuk tetap menarik perhatian pelanggan. Caranya bisa dengan mengisi web toko online Anda dengan konten yang menarik juga. Salam Pencerahan!

Related Articles :

Coach Tom


Dia pernah terpilih menjadi TOP 100 COACH in the World yang terbaik dan tercepat di Platinum Mentor Coach. Pada saat yang bersamaan, penyuka hobi travelling ini mendapat penghargaan Action Man Award Asia Pacific 2007 dan menjabat sebagai Head of Coach Indonesia. Menyandang berbagai sertifikasi dan award, yaitu Exclusive Master License Money Coaching Institute, USA, Master Coach Money Coaching pertama di Indonesia, dan Man of The Year Six of The Best versi Majalah ME Asia, dll.

Your Signature

Related Posts

Program Pinjaman Ibu Berdaya Kospin Sumber Rizki Mendorong Ekonomi Keluarga dan Kemajuan Nasional

Kospin Sumber Rizki – Dalam upaya untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga serta mendorong kemajuan ekonomi nasional, Kospin Sumber Rizki dengan bangga mempersembahkan program “Pinjaman Ibu Berdaya (KEBAYA).” Ini adalah langkah nyata kami untuk membantu para ibu-ibu tangguh dalam meningkatkan potensi ekonomi mereka, yang pada gilirannya akan memberikan dampak positif pada masyarakat secara keseluruhan.

Read More

Manajemen Piutang: Pengertian Manajemen Piutang, Tujuan & Fungsinya

Perusahaan biasanya melakukan strategi untuk meningkatkan laba melalui penjualan sistem kredit. Namun penjualan kredit perlu diawasi dan dikelola dengan baik menggunakan manajemen piutang. Hal tersebut dapat mencegah perusahaan mengalami  akibat aktivitas piutang. Mengenal Tentang Manajemen Piutang Pengertian manajemen piutang dalam dunia bisnis maupun usaha adalah serangkaian dari kegiatan atau sistem yang dilakukan untuk mengelola hutang

Read More

Ciptakan Annual Meeting yang Berkesan

Annual meeting merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh berbagai perusahaan maupun organisasi setiap tahun. Rapat tahunan tersebut biasanya sangat penting bagi perusahaan sehingga perlu dipersiapkan dengan baik. Simak bagaimana cara menciptakan rapat tahunan yang berkesan disini. Apa itu Annual Meeting? Annual Meeting atau Annual General Meeting yang disingkat sebagai AGM, annual meeting adalah rapat umum

Read More

20 Pertanyaan Performance Appraisal Tahunan

Setiap karyawan berhak mendapatkan apresiasi atas kinerja yang dilakukan. Namun diperlukan evaluasi agar dapat menentukan apakah karyawan tersebut telah melakukan pekerjaan sesuai deskripsinya? Oleh karena itu, performance appraisal diperlukan untuk menilai dan mengevaluasi setiap karyawan. Pengertian Performance Appraisal Performance appraisal atau penilaian kerja merupakan sebuah metode untuk mengevaluasi dan mendokumentasikan kinerja setiap karyawan. Metode yang

Read More